Loker Guru Bahasa Indonesia Di Jakarta

Loker Guru Bahasa Indonesia Di Jakarta

Persyaratan Beasiswa Amerika Serikat 2024

1. Warganegara Indonesia dan bukan penduduk tetap atau warganegara AS, atau saat ini tinggal di AS

2. Pelamar bertempat tinggal di Indonesia selama proses nominasi dan seleksi

3. Memiliki kualitas kepemimpinan dan menunjukkan pengalaman dalam pelayanan masyarakat

4. Memiliki persiapan serta menunjukkan komitmen pada bidang studi yang dipilih

5. Mahir berbahasa Inggris

6. Memiliki catatan akademik yang cemerlang

7. Memperlihatkan bahwa dapat secara realistis menyelesaikan program profesional di AS

Baca juga: Kisah Mulyoto, Maba S1 Tertua Usia 61 Tahun dan Mantan Kapolsek

8. Bukan karyawan atau anggota keluarga dekat atau tanggungan karyawan AMINEF, atau Kedutaan Besar AS, atau Departemen Luar Negeri AS

Eksistensi dan urgensi pembelajaran bahasa Indonesia mungkin terlihat kurang menarik jika ditinjau dari sudut pandang kita sebagai Warga Negara Indonesia. Namun, semua berubah saat bagaimana orang asing memperhatikan bahasa Indonesia. Ketahui, bahasa Indonesia termasuk dalam bahasa paling banyak digunakan di dunia dengan jumlah penutur kurang lebih 199 juta orang. Bahkan 45 negara di dunia turut aktif dalam pembelajaran bahasa Indonesia dengan 175 tempat pembelajaran yang tersebar di negara-negara tersebut. Bahasa Indonesia masuk dalam kurikulum pendidikan bahasa di berbagai negara.

Sama halnya dengan kita saat berusaha mempelajari bahasa asing, seperti bahasa Inggris, bahasa Korea, atau bahasa Mandarin, orang-orang asing dari berbagai negara di dunia juga tertarik untuk mempelajari bahasa Indonesia sebagai bahasa kedua. Ada beragam motivasi atau tujuan yang melatarbelakangi hal tersebut. Dan tentu saja, cara terbaik untuk belajar bahasa adalah dengan membenamkan diri dalam kebudayaanya. Berkat kekayaan budaya yang dimiliki bangsa Indonesia, semakin banyak orang dari liar negeri yang tertarik mempelajari bahasa Indonesia.

Mari kita lihat apa motivasi terbesar orang-orang belajar bahasa Indonesia, dimana mereka belajar, dan apa saja yang diajarkan dalam pembelajaran bahasa Indonesia untuk orang asing.

Dapatkan kursus privat bahasa Indonesia terbaik di Superprof.

Lowongan Kerja Tanpa Pengalaman di Jakarta

Semua Loker tanpa pengalaman terbaru di Jakarta dapat anda temukan di halaman ini

Kursus Privat Bahasa Indonesia bagi Penutur Asing bersama Superprof

Seperti yang telah kami singgung, kursus privat membantu Anda secara personal sehingga memungkinkan Anda berkembang lebih cepat. Para penutur asing akan belajar bahasa Indonesia secara menyeluruh dan bertahap. Cakupan materi yang diajarkan menyangkut pengenalan abjad, cara membaca, menulis, dan berbicara dalam bahasa Indonesia, percakapan sehari-hari, tentang menyebutkan hari dna waktu dalam bahasa Indonesia, serta tentunya budaya Indonesia. Sulit rasanya melepaskan unsur budaya dalam pembelajaran bahasa karena budaya dan bahasa saling berkaitan.

Dalam kursus privat bersama Superprof, siswa dapat belajar dari kenyamanan rumah sendiri. Bebas memilih untuk mengikuti kursus tatap muka maupun kursus online. Dua metode tersebut menawarkan pendekatan berbeda namun sama baiknya. Yang perlu Anda siapkan dalam kursus online adalah komputer dengan webcam, serta koneksi internet yang lancar.

Bagi warga Jakarta, ada sekitar 700+ guru privat bahasa Indonesia untuk orang asing yang tersedia. Dan dari semuanya, kami memberikan daftar pilihan dan kualifikasi terbaik untuk Anda. Rata-rata harga yang ditawarkan adalah Rp 120.000 untuk per jam sesinya. Tentu saja harga berubah mengikuti kualifikasi dan pengalaman guru. Keunggulan kami salah satunya adalah memberikan penawaran sesi pertama gratis untuk pemula, sehingga Anda dapat mencoba beberapa kelas bersama guru sebelum menemukan yang terbaik untuk Anda. Optimalkan sesi gratis ini untuk mencari guru privat yang dapat mendukung penuh potensi dalam diri Anda.

Superprof juga mememungkinkan Anda terhubung dengan seluruh guru di dunia dan mendapatkan pengalaman luar biasa.

Bergabunglah dengan Superprof hari ini!

KOMPAS.com - Fulbright membuka satu program beasiswa ke Amerika Serikat bagi guru Bahasa Inggris di Indonesia bisa menjadi pengajar di sana.

Melalui Fulbright Foreign Language Teaching Assistant (FLTA), beasiswa ini ditujukan bagi para guru bahasa Inggris di Tanah Air.

Mereka nantinya diminta untuk mengajar bahasa Indonesia dan kebudayaan Indonesia kepada para siswa di Amerika Serikat.

Beasiswa mengajar bahasa dan budaya Indonesia ini berlangsung selama satu tahun akademik atau 9 bulan dengan kegiatan mengajar 20 jam per pekan.

Kandidat yang terpilih juga diminta mengambil dua mata kuliah mengenai Amerika Serikat atau mengikuti kelas metodologi TESL (Teaching of English as a Second Languange) per semesternya.

Baca juga: Beasiswa Guru SD, SMP, SMA, dan SMK Gratis ke Amerika Serikat 2024

Dengan kegiatan tersebut, para kandidat bisa meningkatkan keterampilan dalam berbahasa Inggris serta memperluas wawasan mereka mengenai budaya serta adat istiadat di Amerika Serikat.

Dilansir dari laman resmi Aminef, berikut persyaratan lengkap untuk mendaftar beasiswa ini.

Belajar Bahasa Indonesia bagi Penutur Asing di Jakarta

Fakta semakin banyaknya peminat bahasa Indonesia diantara orang-orang asing, hal itu juga didukung dengan banyaknya fasilitas untuk Anda belajar bahasa Indonesia lebih lanjut.

Dalam upaya peningkatan fungsi bahasa Indonesia menjadi bahasa internasional, Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan RI (Kemdikbud RI) menyusun Program BIPA atau Bahasa Indonesia bagi Penutur Asing. BIPA adalah program pembelajaran keterampilan berbahasa Indonesia bagi penutur asing yang mencakup pembelejaran berbicara, menulis, membaca, dan juga mendengarkan. Program ini dengan baik dirancang sebagai panduan untuk mempelajari bahasa Indonesia lebih lanjut. Semua hal terkait BIPA dimonitoring langsung oleh Kemdikbud RI. Wadah ini menjadi solusi terbaik untuk Anda agar ahli dalam berbahasa Indonesia.

Jika Anda mengenal kampung Inggris yang berada di Pare, Kediri, warga Jakarta juga memiliki kampung serupa yang mendukung pembelajaran bahasa Indonesia bagi orang asing. Kampung Bahasa Bloom Blank yang terletak di Ciracas, Jakarta Timur, merupakan sentra khusus untuk pembelajaran bahasa Indonesia bagi orang asing. Kampung khusus pembelajaran bahasa ini, sengaja dibuat untuk membantu penutur asing mempelajari bahasa Indonesia dengan mudah, melalui berbagai bahan ajar yang disiapkan dan lingkungan sekitar yang dibentuk untuk menghidupkan suasana serta budaya Indonesia.

Tapi tak perlu khawatir, Anda juga dapat belajar dengan kursus privat jika Anda menyukai pembelajaran yang dipersonalisasi khusus sesuatu kebutuhan Anda. Kursus privat akan membantu Anda belajar dengan gaya belajar yang Anda sukai dan fokus pada apa yang ingin Anda pelajari. Banyak keuntungan yang Anda peroleh dari kursus privat, maka sebaiknya Anda tidak melewatkan kesempatan ini untuk sukses dalam pembelajaran bahasa Indonesia. Kursus privat tersedia dalam dua mteode belajar, baik kursus tatap muka maupun kursus online, hanya di Superprof!

Motivasi yang Melatarbelakangi Penutur Asing Belajar Bahasa Indonesia

Modern ini, bahasa Indonesia semakin diminati oleh orang asing. Banyak ekspatriat, pelajar, maupun masyarakat umum dari berbagai negara mulai tertarik dengan bahasa Indonesia. Ada beberapa tujuan, alasan, atau motivasi mengapa demikian. Alasan paling umum adalah untuk tujuan akademis dan tujuan praktis. Penutur asing belajar bahasa Indonesia dengan tujuan akademis mengarah pada peningkatan kebahasaan dan kesastraan Indonesia. Sementara, tujuan praktis mengarah atas dasar motivasi untuk suatu kepentingan. Misalnya untuk mempererat hubungan diplomatis antar negara, pertukaran budaya, keperluan kerja dan lain sebagainya.

Berdasar hal itu, penutur asing yang mempelajari bahasa Indonesia terbagi dalam tiga kelompok besar. Kelompok pertama yaitu para ekspatriat, yaitu orang-orang asing yang bekerja di Indonesia. Para ekspatriat ini tersebar dan bekerja di berbagai sektor, misalnya sektor penambangan, relawan yang bekerja di LSM-LSM asing, pengajar di institusi-institusi pendidikan, wartawan, militer hingga staf kedutaan negara asing. Bahkan ada beberapa duta besar yang juga mempelajari bahasa Indonesia. Kelompok kedua yaitu para pelajar atau mahasiswa yang memang sedang menempuh pendidikan (beasiswa maupun biaya pribadi) guna belajar di sejumlah perguruan di Indonesia. Maupun mereka yang mengambil pendidikan di Asia Tenggara sehingga diwajibkan untuk menguasai salah satu bahasa dari kawasan tersebut. Kelompok yang ketiga yaitu orang-orang asing yang belajar bahasa Indonesia untuk kepentingan pribadi, baik sekadar untuk memiliki kemampuan dasar guna bepergian, menjadi bagian dalam sebuah keluarga orang Indonesia karena pernikahan, maupun rasa ingin tahu yang besar akan bahasa dan budaya Indonesia. Mengingat sumber daya alam Indonesia yang melimpah dan kaya akan keberagaman budaya yang menarik, tak heran jika banyak penutur asing yang tertarik mempelajari bahasa Indonesia lebih lanjut.